my story is about school
Sekolah ku , cinta ku , spartika ku
Hai,disini aku mau berbagi cerita di blog ku tapi
kali ini ada yang berbeda tapi harus di abadikan disini aku ingin share
kata kata setengah puitis dalam bentuk cerpen karna ini pengalaman awal ku
pertama kali masuk sekolah (anak
pindahan)
yuk simak, enjoy!!
Pada waktu sekolah, saya merasa senang sekali bisa belajar di
ruangan kelas yang sejuk.
pada pagi hari yang indah ini, hati riang seperti
pagi merindukan matahari, oh senangnya saya bisa belajar dengan teman-teman
yang kadang-kadang membuat kesal dan menyenangi hati, pada saat belajar matematika oh
membuat saya merasa ingin pingsan dengan rumus-rumusnya, begitu juga dengan
pelajaran ipa.
Pada waktu istirahat,leganya bisa melewatkan pelajaran yang
mematahkan semangat dengan rumus-rumusnya, saya keluar dari kelas untuk
menenangkan perut yang kosong, saat sampai ke kantin, aduh saya lupa bawa uang
jajan, lalu saya kesal seperti api yang menyambar air, ya sudahlah itu memang
kesalahan saya bagaimana pun saya harus menerima resiko ini, datanglah teman
baik saya ia mentraktir saya makan, lalu hati ini bergejola seperti air yang
menyambar api, dengan senangnya, saya mengucapkan terima kasih untuk sahabat saya.
Pada waktu masuk ke kelas, saya merasa takut dengan pelajaran rumus-rumus
itu, ternyata di kelas belajar Bahasa Indonesia gembiranya saya seperti
malam merindukan bulan, oh senangnya gak ketemu sama rumus-rumus menjengkelkan
itu, saya sangat bahagia belajar tanpa rumus, hati riang membelah angkasa,
tiba-tiba bel berbunyi, yeee pulang, baca doa, beri hormat pada guru, lalu
pulang ke rumah dengan hati yang membisik langit.
SEKIAN..
Nah itulah cerpen saya, hari-hari di sekolah saya buruk kan jangan
seperti saya ya… nanti dimarahi oleh guru matematika loh, apabila ada kesalahan
dalam cerpen saya, saya mohon maaf dan terimakasih, selamat beraktifitas di
sekolahmu ya… jangan membenci rumus ok, bye teman-teman.
Komentar
Posting Komentar